✿ Heartfosca ✿: Februari 2020

Laman

Sabtu, 15 Februari 2020

WAJIB BACA!! Yang perlu kamu tau sebelum pasang Indihome - Speedy

Speedy adalah penyedia jasa internet yang dimiliki oleh PT. Telkom Indonesia (source: wikipedia). Ga heran kan sering kita dengar sebutannya Telkom-speedy (ga cuma speedy aja). Seiring berjalannya waktu, tepatnya tahun 2015, muncul produk telkom baru namanya indihome. Indohome sendiri singkatan dari Indonesia Digital Home.